“Apanya yang indah?” Tanyamu sesaat aku mendesis mengagumi bulatan besar dari bunga matahari yang sudah menghadap ke barat mengikuti sinar panutannya. Aku berpaling memandang semburat jingga di kaki langit. Aku…
cerpen
-
-
Menurutmu apa yang bisa memicu sebuah Rindu? Tempat dan suasana romantis? Benda-benda tertentu? Aroma parfume atau bunga? Atau kamu sengaja mencari-carinya? Sambil bergumam dalam hati Ratih meraih bekas kotak sepatu…
-
Di sebuah perempatan lampu merah Jakarta, cuaca terik, seorang perempuan tua dengan kerudung dan baju lusuh ikut menyeberang bersama puluhan pengguna jalan lain. Wajahnya tampak lelah. Kepalanya merunduk sambil mulutnya…
-
Sepi, itu yang dirasakan Roni siang itu. Mungkin hanya beberapa anak saja yang berseliweran di lorong kelas saat jam ketiga “Kesempatan. Mumpung sepi.” Roni tersenyum sambil bersyukur dalam hati karena…
-
Lelaki muda itu sampai di ujung gang. Namun mataku tetap mengikutinya sampai menghilang diantara rumah tetangga. Baru setelah itu beringsut ke ruang tamu sekaligus ruang kerja. Kalau ini bisa disebut…